RSS

Penjelasan Pasal 28 F

04 Mar

>Setiap orang berhak untuk berkomunikasi dan memperoleh informasi untuk mengembangkan pribadi dan lingkungan sosialnya, serta berhak untuk mencari, memperoleh, memiliki, menyimpan, mengolah, dan menyampaikan informasi dengan menggunakan segala jenis saluran yang tersedia.”

Penjelasan=>

*Setiap manusia berhak berkomunikasi dengan siapapun tanpa terkecuali dan tidak ada atasan dari pihak lain,karena dengan berkomunikasi seseorang akan mengenal dunia yang belum pernah dia jumpai dalam kehidupanya dan dengan caa berkomunikasi orang tersebut akan mendapatkan informasi dari oaring lain serta secara tidak langsung manusia tersebut bertambah wawasan dalam bidang apapun.

*Dan dengan komunikasi seseorang akan mengembangkan pribadinya dan lingkungan disekitarnya. Seseorang tersebut berhak memperoleh informasi memiliki informasi  ,menyimpan dan mengolah informasi dengan menggunakan segala jenis alat komunikasi yang ada.

*Misalkan seseorang terjebak dalam situasi banjir orang tersebut akan mengabarkan pada orang yang ia percaya dapat menolong dan membantunya dalam masalah tersebut,dengan menggunakan alat komunikasi atau biasa disebut handpone.

 
1 Comment

Posted by on March 4, 2010 in TUGAS

 

Tags: ,

One response to “Penjelasan Pasal 28 F

  1. >>nurul

    January 20, 2011 at 8:59 am

    bagus untuk bwt pr! ^^

     

Leave a comment